PENGARUH SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DAN KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN

Authors

  • Riska Ramadani Riska Ramadani
  • H. Maulana Yusuf UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi
  • Mellya Embun Baining UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi

DOI:

https://doi.org/10.55606/jurimea.v2i2.138

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh sistem informasi akuntansi dan kualitas sumber daya manusia terhadap kualitas laporan keuangan di kantor bupati Muaro Jambi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan teknik pengumpulan data primer dan data sekunder. Sampel penelitian ini ditentukan menggunakan rumus Slovin, dengan menghasilkan sampel sebanyak 71 responden. Metode analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda dengan bantuan software SPSS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara simultan sistem informasi akuntansi dan kualitas sumber daya manusia berpengaruh terhadap kualitas laporan keuangan. Sedangkan secara parsial sistem informasi akuntansi tidak berpengaruh terhadap kualitas laporan keuangan, dan kualitas sumber daya manusia berpengaruh terhadap kualitas laporan keuangan.

References

“Penyerahan-Lhp-Lkpd-Ta-2017-Pemerintah-Daerah-Di-Provinsi-Jambi.Pdf,” .

Al-Dalabih, Firas A. N. (2018). Dampak Pengguaan Sistem Informasi Akuntansi Terhadap Keualitas Data Keuangan. International Business Research. Vol. 11 (5).

Almumtahanah Dan Samukri, Pengaruh Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan. Jurnal, Vol 8. November 2019,

Buku 1 Masterplan.Pdf, 2019

Eveline, Franta. (2017). Pengaruh SAP Berbasis Akrual, Sistem Informasi Akuntansi, Kualitas Sdm, Pengendalian Internal Dan Komitmen Organisasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Di Badan Nasional Penanggulangan Bencana.” Media Riset Akuntansi, Auditing dan Informasi. Vol. 16 (1).

Herwanti, Hj Titiek, dan Muhammad Irwan. (2013). Kualitas Sumberdaya Manusia Dalam Perspektif Ekonomi Islam Di Nusa Tenggara Barat. Vol. 17 (2)

Ikrar Nusa Bangsa. (2018). Pengaruh Sistem Pengendalian Internal, Sistem Akuntansi Terahadap Kualitas Laporan Keuangan Dimoderasi Oleh Komitmen Organisasi. Vol. 2.

Kurniawati Dan Askandar. Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi (SIA), Kompetensi Sumber Daya Manusia Dan Komitmen Organisasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Daerah (Studi Kasus Pada Badan Keuangan Pemerintahan Kota Batu). Vol. 9 (8).

Liza Mutiana, Yossi Diantimala, Dan Zuraida Zuraida. (2017). Pengaruh Sistem Pengendalian Intern, Teknologi Informasi, Kualitas Sumber Daya Manusia Dan Komitmen Organisasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan (Studi Pada Satker Di Lingkungan Kementerian Agama Kabupaten Aceh Utara),” Jurnal Perspektif Ekonomi Darussalam. Vol. 3 (2).

Lutfia, Arlis Dewi Kuraesin. The Influence Of The Quality Of Accounting Information Systems And Top Management Support On The Quality Of Financial Statements. Vol. 3 (2)

Muda, Iskandar, Deni Yuwilia Wardani, Azhar Maksum, Ade Fatma, Rina Bukit, dan Erwin Abubakar. (2017). The Influence Of Human Resources Competency And The Use Of Information Technology On The Quality Of Local Government Financial Report With Regional Accounting System As An Intervening. Vol. 95 (20).

Prof. Dr. Mardiasmo, MBA, AK. Akuntansi Sektor Publik. IV. (2009). Yogyakarta: CV. Andi Offset.

Ristika Dewi, “Bpk Berikan Opini Wtp Atas Lkpd Ta 2019 Pada Kabupaten Bungo, Kabupaten Muaro Jambi, Kabupaten Tanjung Jabung Barat Dan Kota Sungai Penuh | Bpk Ri Perwakilan Provinsi Jambi,” Diakses 12 April 2021, Https://Jambi.Bpk.Go.Id/Bpk-Berikan-Opini-Wtp-Atas-Lkpd-Ta-2019-Pada-Kabupaten-Bungo-Kabupaten-Muaro-Jambi-Kabupaten-Tanjung-Jabung-Barat-Dan-Kota-Sungai-Penuh/.

Rosmalita Dan Nadirsyah. (2020). Pengaruh Pemanfaatan Sistem Informasi Akuntansi Keuangan Daerah, Kualitas Sumber Daya Manusia, Dan Pengawasan Keuangan Daerah Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Aceh. Vol. 5 (2).

Sunarmi, Shinta Avriyanti dan Saroyo. (2019). Pengaruh Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pada PT. Kalimantan Prima Persada Kabupaten Barito Timur. Vol. 2 (1).

Swarmilah Hariani. (2020). Dampak Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi. Vol. 22 (1).

Yusar Sagara. (2015). The Effect of Implementation Accounting Information System and Competence of Human Resources on the Quality of Financial Reporting. Vol.6 (10)

Downloads

Published

2022-05-31

How to Cite

Ramadani, R., H. Maulana Yusuf, & Mellya Embun Baining. (2022). PENGARUH SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DAN KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi Dan Akuntansi, 2(2), 14–22. https://doi.org/10.55606/jurimea.v2i2.138